Pusat Produksi dan Oleh-Oleh Cokelat asli masyarakat Desa Wisata Nglanggeran. Lokasi dekat dengan Gunung Api Purba Nglanggeran, 600 meter kearah Selatan dari Pintu Masuk Gunung Api Purba Nglanggeran. Dekat dengan Nglanggeran Mart dan dilewati ketika arah menuju Air Terjun Kedung Kandang. Berada dipinggir jalan utama aspal dengan lahan parkir yang luas membuat nyaman siapapun yang […]